Club Marriott adalah program loyalitas makanan dan minuman terkemuka di Asia.
Program kuliner ini menawarkan lebih banyak pilihan dan keuntungan untuk anggota dengan akses dan pengalaman eksklusif di 14 negara dan wilayah, dengan lebih dari 19 merek dan 1.000+ restoran dan bar.
Dengan Club Marriott Indonesia, Anda dapat menikmati gratis menginap 1 malam dan berbagai keuntungan menarik lainnya di lebih dari 58 hotel Marriott di Indonesia dan 330+ hotel yang berpartisipasi di seluruh Asia.